Catatan Kecil 18 tahun Kota Bekasi

Catatan Kecil 18 tahun Kota Bekasi

Macet… biarlah tandanya masyarakat makin makmur bisa beli kendaraan bermotor…
Banyak berdiri Mall dan tempat-tempat  Wisata Kuliner , juga pertanda kemakmuran,  lagipula biar uangnya muter di Kota Sendiri…

Banyak berdiri Rumah Ibadah, biarlah harusnya jangan banyak larangan biar masyarakat Kota Bekasi memang Benar-benar Ber-Agama juga taat pada anjuran keyakinannya masing-masing…

Kalo orang yang tinggal di Kota Bekasi soleh-soleh dan taat dalam agamanya,
pastilah juga akan santun, saling hormat menghormati, saling menghargai taat dan patuh pada aturan hukum,  juga akan dengan sadar cinta akan kebersihan…
Harapan sebagai warga Kota Bekasi di masa Remaja Kotanya…

 

rury-arief-rianto-1  Diambil dari Catatan kecil

 Rury Arief Riyanto

 


Vergeture Grossesse

Traitement Acné